Resep Tumis Leilem Bunga Pepaya Sedap dan Tidak Pahit
Resep Tumis Leilem Bunga Pepaya Sedap dan Tidak Pahit
Sedang mencari inspirasi resep tumis daun leilem bunga pepaya yang unik? Cara menyiapkannya memang susah-susah gampang. Kalau keliru mengolah maka hasilnya akan hambar dan justru cenderung tidak enak. Padahal tumis daun leilem bunga pepaya yang enak harusnya sih punya aroma dan cita rasa yang mampu memancing selera kita.
Bunga pepaya yang masih muda dan berbentuk kuntum ternyata juga lezat untuk diolah. Salah satunya dengan ditumis pedas berikut ini. Tumisan akan jadi lebih sedap jika Anda menambahkan bahan lain seperti tahu, telur, udang, atau daging ayam.
Bahan:
- 150g bunga pepaya, ambil bunganya saja...rebus smp empuk dgn sdkt asam jawa & garam spy hilang paitnya
- 300g daun leilem/daun singkong/daun pepaya jpg ...rebus dgn sdkt garam smp lunak lalu peras airnya
- 1batang serai, geprek
- 3lembar daun jeruk, iris halus
- Garam, lada, gula & kaldu jamur ses selera
- 1buah cabai merah besar, iris serong
- 3sdm minyak, untuk menumis
Bumbu halus:
- 10buah cabai rawit hijau
- 4Btr bawang merah
- 2btr bawang putih
Cara:
- tumis bumbu halus, sereh dan daun jeruk hingga harum...masukkan cabe merah iris aduk smp layu
- Masukkan bunga pepaya dan Leilem, aduk rata
- Masukkan semua bumbu2 aduk rata...ksh sdkt air...aduk2 smp air menyusut...test rasa
- Tumis Leilem Bunga pepaya siap dihidangkan
IG : https://www.instagram.com/p/CNUfQfPMDn5/